Tanya: Saya baru saja melakukan order, tapi stok habis. Apakah saya bisa mendapatkan game yang saya pesan?
Jawab:
Sistem kami mengurangi stok setiap ada pembelian, jika anda membeli game via Transfer bank, maka stok akan dikurangi, bila tersisa satu maka jadi stok habis.
Itu artinya stok game reserved untuk agan, jadi tinggal bayar dan konfirmasi saja.
Sistem ini agar stok yang limited (hanya satu) tidak dibeli oleh 2 orang atau lebih
